Pages

Rabu, 24 Agustus 2011

Oscilator dan Indikator- Indikator Momentum


  • Ada dua jenis indikator: leading dan lagging (depan dan belakang)
  • Sebuah indikator depan memberikan suatu sinyal pembelian sebelum tren baru atau keterbalikan terjadi.
  • Sebuah indikator belakang memberikan suatu sinyal setelah tren tersebut dimulai.
  • Indikator teknis menjadi kesatuan dari dua kategori: Oscillator dan indikator yang mengikuti tren atau indikator momentum.
  • Oscillator adalah indikator depan.
  • Indikator momentum adalah indekator belakang.
Jika Anda mampu mengidentifikasi jenis pasar di mana Anda berdagang, nantinya Anda akan tahu inikator mana saja yang akan memberikan sinyal yang akurat, dan indikator mana saja yang tidak berguna pada saat itu.

2 komentar:

Unknown mengatakan...

Terima kasih, saya coba praktekan di MySmartfx.
Hehehehe....

Pembelajar mengatakan...

trading dengan indikator yang tidak repaint sangat penting apalagi jika kita memanfaatkan moment yang cepat maka penggunaan oscilator di octafx juga digunakan bersama dengan candlestick untuk melihat harha lebih baik lagi dalam membuat OP

Posting Komentar